Friday, February 14, 2014

…… Aaaaah! Orgasme Luar Biasa.

......Aaaaah! Orgasme Luar Biasa

“I love you..”
Sekarang dia menyingkirkan kamera yang sejak tadi menyetubuhinya. Air mata nya ikut ambil bagian dalam skenario malam ini. Entah. Ini bahagia atau apa. Dia cuma tau malamnya digerayangi cinta.


Puisi atau prosa ya namanya? Apapun itu, penulisnya si Pungky sangat berani menggunakan kata-kata yang tak lazim dan terkesan emang berani banget. Melawan arus tepatnya.
Simak aja pemakaian kata-kata seperti antara lain : selangkangan, kelamin menganga minta lagi, kelamin beradu dan orgasme luar biasa.


Terus terang aku belum seberani itu, ada batas-batas norma yang mengekangku. Tetapi bukankah menulis itu boleh bebas mencurahkan apa aja yang ada di kepala? Dengan mengekang diri, makna dari tulisan yang tak lengkap menjadi berkurang maknanya. Terasa garing, seadanya, penuh sopan dan seperti kebanyakan adalah tulisan yang biasa. Aku salut sama Pungky yang berani menuangkan tulisan yang agak nyeleneh begitu. Bolehlah dijadikan ide untuk penulisan yang agak liar.

GA dari Pungky ini salah satunya nyuruh bikin review tentang blognya. Lalu aku buka archive-nya tentang fiksi, terus langsung dapet postingan yang memikat mata, judulnya Bibirnya Bergincu, Kelaminnya Beradu (2). Wah, judul yang cukup kontroversial kan?

Ternyata Pungky ini udah menelurkan sebuah buku berjudul Peri-Peri Bersayap. Saluuuuut banget buat Pungky. Terus berkarya dan sukses selalu.


Related Posts:

  • Terios Sahabat Petualang (Terios 7 Wonders) Kali ini kita akan berkenalan lebih dekat dengan mobil keluaran Grup Daihatsu bernama Daihatsu Terios. Daihatsu memang merk dan pabrikan terkemuka kelas dunia yang ketangguhan serta kualitas produknya diakui. Karena it… Read More
  • ASUS Fonepad Tablet 7 Inci dengan Fungsi Telepon Nampaknya barang ini laris manis di pasaran, buktinya banyak orang yang bilang:" Barang ini di mana-mana kosong, susah banget nyarinya". Yang lain bilang:"Susah dicari, soalnya gue suka bangeet produk ASUS". Ini menandak… Read More
  • Tentang Kehadiranmu Aku selalu saja tersenyum melihat kamu ada Betapa sepinya hatiku tanpa kehadiranmu Meski kamu hanyalah gambar diam tak bergerak Dan tak sepatah katapun kau ucap untukku Namun kehadiranmu cukup membuat hatiku riang … Read More
  • Arti Pulang Bagiku [Magelang] Alon-alon Kota Magelang Arti pulang bagiku ....... hmm, mungkin tak berarti lagi bagiku. Sudah tak ada siapa-siapa lagi di sana, rumah pun sudah berpindah tangan. Yang ada hanyalah beberapa nisan yang berada di pe… Read More
  • Alfaonline, Inovasi Terbaru Alfamart Siapa yang tidak kenal Alfamart? Alfamart adalah jaringan minimarket yang sudah tersebar di banyak daerah. Hingga kini Alfamart telah memiliki 22 Kantor Cabang yang tersebar di Pulau Sumatera, Jawa, Bali, Lombok dan Sulawe… Read More

4 comments:

Pungky Prayitno said...

Hehehe makasih ya udah ikutan.. aku seliar itu ya? hihihihihi ^_^

Unknown said...

norma timur masih membatasi............


Unknown said...

@Pungky : iya agak liar tp aku salut km berani.

Unknown said...

@Eko Hari : coba kalo kita hidup di negara barat yah udah bebas sebas2nya .... nulisnya, maksudnya hehehe....