Ketika semua tanya tak terjawab, saat itulah aku harus berpikir ulang .....menimbang-nimbang segala harapku padamu semata. Barangkali semua ini adalah firasat bahwa aku harus segera mengkahiri semua ini. Barangkali semua ini tak lagi berarti untukmu, bahkan sejak semula pun tak berarti bagimu. Barangkali hanya akulah yang suka memaksamu tanpa terasa, terlibat pertemanan yang seperti ini. Namun bagaimana lagi bila hatiku mengarah hanya padamu? Barangkali aku yang salah, barangkali hatiku yang salah, barangkali semua kejadian ini yang salah. Bila demikian lalu mengapa? Mengapa dengan semua ini? Aku tak berhenti bertanya, dan aku selalu tak temukan jawaban berarti. Biarlah aku mencoba melupakanmu, di sana. Aku sadari diriku yang seperti ini, tak berarti bagimu yang hebat. Aku angkat topi untuk semua kesuksesanmu. Kini saatnya aku balik badan, pergi meninggalkanmu.
MELUPAKANMU
Ketika semua tanya tak terjawab, saat itulah aku harus berpikir ulang .....menimbang-nimbang segala harapku padamu semata. Barangkali semua ini adalah firasat bahwa aku harus segera mengkahiri semua ini.
Barangkali semua…Read More
Kegelisahanku
Rasanya senang bila ada grup yang mau menampung penulis atau calon penulis yang ingin berkontribusi di buku yang akan diterbitkan. Tentu saja ini merupakan buku karya bersama belasan atau bahkan puluhan penulis. Profit ata…Read More
Ceritanya Menjadi Saksi
Bermula dari seorang tetangga jauh yang memintaku atau tepatnya menawariku menjadi saksi dari sebuah parpol besar. Tawaran itu langsung saja aku ambil. Mengapa tidak? Aku anggap ini sebagai kerja sosial dan mencari pengala…Read More
Me-rescue Kucing
29 Januari 2014
Sore tadi saat aku asyik online, tiba-tiba terdengar suara :"Ngeooooong ........ ngeooooong ...... ngeoooong ......" Suara kucing mengeong keras sekali seperti sedang disiksa. Kalo kucing melahirkan malah…Read More
0 comments:
Post a Comment